“Noni, tepatnya di depan gedung apakah posisi Anda saat ini berada?”
Mampus lo!
Aku baru hampir tiga minggu di Jakarta, bener-bener belum hafal
nama-nama gedung. Boro-boro nama gedung, arah jalan pulang aja
kagak tau ke mana.
Bersamaan dengan itu, gerak refleksku melakukan sesuatu yang
luar biasa! Troubleshooting-ku berusaha mengatasi keadaan.
“Ha-halo, halo...,” kataku sambil berpura-pura nggak ada sinyal....
Reporter and The City adalah kumpulan pengalaman malu-malu(in) Noni Wibisono selama menjadi reporter di stasiun televisi swasta nasional. Terlahir berkepribadian drama queen, nggak sekali-dua kali Noni terserang panic attack saat bekerja. Namun, Noni berusaha mati-matian menyesuaikan diri dengan profesinya — dan, yah, kadang suka ‘kumat’ kepribadian aslinya. Coba, reporter berita mana yang pede berat nampang di TV dengan korsase segede bagong ala Carrie Bradshaw?
Endorsmen:
Sebuah gambaran akurat serta unik tentang kehidupan di balik layar kamera.Wajib Anda baca!
Ishadi, SK – Komisaris Utama Trans TV ¬
GILA! Baca buku ini membuat saya ketawa sendiri. Nyata dan natural. Apalagi bagian ‘white lies’ yang dilakukannya untuk menyelamatkan kredibilitas. Ooww ‘so tricky’, hahaha..... Noni berhasil membuat buku tentang jurnalis tak seberat pada umumnya, malah menghibur
Ryan Wiedaryanto Presenter – Reporter Trans TV
Buku yang menghibur dan membuat saya teringat kembali saat-saat indah jadi reporter. Emang bener kata Noni, reporter is one of the great jobs in the world!
Dewi Artiwi – Produser Reportase Trans TV
Buku ini bikin saya sirik sama kerjaan reporter, dan pengen nyobain jadi reporter:) I wish semua reporter bisa se-stylish Noni. Medan liputan apa pun yang dihadapi gak akan bikin kumel. Gak mati gaya meski jadi reporter banjir, gempa, atau bom
sekalipun! Must read book, people!
Irfan Hakim – Artis dan Presenter
Mampus lo!
Aku baru hampir tiga minggu di Jakarta, bener-bener belum hafal
nama-nama gedung. Boro-boro nama gedung, arah jalan pulang aja
kagak tau ke mana.
Bersamaan dengan itu, gerak refleksku melakukan sesuatu yang
luar biasa! Troubleshooting-ku berusaha mengatasi keadaan.
“Ha-halo, halo...,” kataku sambil berpura-pura nggak ada sinyal....
Reporter and The City adalah kumpulan pengalaman malu-malu(in) Noni Wibisono selama menjadi reporter di stasiun televisi swasta nasional. Terlahir berkepribadian drama queen, nggak sekali-dua kali Noni terserang panic attack saat bekerja. Namun, Noni berusaha mati-matian menyesuaikan diri dengan profesinya — dan, yah, kadang suka ‘kumat’ kepribadian aslinya. Coba, reporter berita mana yang pede berat nampang di TV dengan korsase segede bagong ala Carrie Bradshaw?
Endorsmen:
Sebuah gambaran akurat serta unik tentang kehidupan di balik layar kamera.Wajib Anda baca!
Ishadi, SK – Komisaris Utama Trans TV ¬
GILA! Baca buku ini membuat saya ketawa sendiri. Nyata dan natural. Apalagi bagian ‘white lies’ yang dilakukannya untuk menyelamatkan kredibilitas. Ooww ‘so tricky’, hahaha..... Noni berhasil membuat buku tentang jurnalis tak seberat pada umumnya, malah menghibur
Ryan Wiedaryanto Presenter – Reporter Trans TV
Buku yang menghibur dan membuat saya teringat kembali saat-saat indah jadi reporter. Emang bener kata Noni, reporter is one of the great jobs in the world!
Dewi Artiwi – Produser Reportase Trans TV
Buku ini bikin saya sirik sama kerjaan reporter, dan pengen nyobain jadi reporter:) I wish semua reporter bisa se-stylish Noni. Medan liputan apa pun yang dihadapi gak akan bikin kumel. Gak mati gaya meski jadi reporter banjir, gempa, atau bom
sekalipun! Must read book, people!
Irfan Hakim – Artis dan Presenter
0 comments:
Post a Comment